Pages

BERSAKSI, BERSEKUTU, MELAYANI

BERSAKSI, BERSEKUTU, MELAYANI

Banner 468 x 60px

 

Tuesday, 28 November 2017

Dokumentasi Kegiatan Rapat Panitia Pembangunan Gereja GKE DKI Jakarta

0 comments
Minggu, 26 November 2017.

Panitia Pembangunan Gereja GKE DKI Jakarta menyelenggarakan Rapat Perdana yang dipimpin langsung oleh Ketua Umum Majelis Sinode GKE, Bapak Dr. Wardinan S. Lidim, M.Th.

Berikut beberapa foto kegiatan dimaksud.

Undangan Ibadah
 
Konsumsi Rapat

 

Berfose menjelang Ibadah

 Berfose menjelang Ibadah

Ibu Pdt Ina Sisani (liturgos) berkoordinasi dengan Pdt Dr. Wardinan S. Lidim 
Anak-anak Sekolah Minggu

Bergaya sebelum tampil


Penampilan Seksi Pelayanan Perempuan 
GKE DKI Jakarta
(gerak dan lagu rohani bahasa Betawi Tanjidor Surge)

Penyampaian Firman Tuhan oleh Pdt Dr. Wardinan S. Lidim



 Para Pendeta Ketua Resort GKE menyanyikan lagu "Hidup Ini Adalah Kesempatan"


 Foto setelah Ibadah


Ibu-Ibu Seksi Pelayanan Perempuan

 Rapat panitia Natal

 Rapat dipimpin oleh Pdt Dr. Wardinan S. Lidim M.Th
 Pemaparan oleh Saudara Fredi Phaing terkait desain Gereja
 Paparan
 Presentasi oleh Pak Benny terkait hal-hal yang perlu dipertimbangkan dalam pembangunan gereja di DKI Jakarta
 Paparan dari RayWhite Jakarta Pusat terkait sebuah gedung di Jakarta Pusat


 Foto bersama setelah Rapat Bersama

Panitia Pembangunan tengah berfose dari atas salah satu gedung di daerah Cikini, Jakarta Pusat

Catatan:
Rapat perdana panitia pembangunan Gereja GKE DKI Jakarta tersebut dihadiri oleh sekitar 115 orang peserta. Sebagian besar peserta datang dari Kalimantan, yaitu para Ketua Resort GKE dan Para Pejabat Daerah. 

Acara rapat juga diisi dengan pengumpulan Janji Iman untuk pembangunan Gereja GKE DKI Jakarta. Janji Iman yang terkumpul pada rapat tersebut hampir mencapai 2 Miliar.

Keputusan sementara, Gereja GKE DKI Jakarta adalah dengan membeli gedung yang sudah ada, serta mempunyai perijinan. Hal tersebut dengan mempertimbangkan bahwa Jemaat GKE DKI Jakarta sebaiknya mempunyai gedung gereja sendiri, sehingga tidak perlu menyewa untuk tempat beribadah.

Sebelum diputuskan untuk melakukan pembelian, Panitia Pembangunan di Jakarta akan melakukan kajian terkait salah satu gedung yang ada di Jakarta Pusat. Hasil kajian tersebut akan disampaikan Ketua Panitia Pembangunan, Bpk Dr. Ir. Willy M. Yoseph.

Kedepan, Panitia Pembangunan akan melakukan pertemuan-pertemuan dengan para Ketua Resort guna mensosialisasikan rencana pembangunan gereja tersebut. 

Ketua Umum MS GKE juga menugaskan kepada para Ketua Resort untuk mensosialisasikan rencana tersebut serta membantu panitia Pembangunan dalam penggalangan dana. 

Diperkirakan, Dana yang diperlukan untuk pembelian / pembangunan gedung tempat ibadah berkisar antara 40 hingga 50 Miliar.



 

 

0 comments:

Post a Comment